Waktunya untuk nostalgiaaaaaa~
Apakah kalian masih mengingat kenangan masa-masa SD kalian ketika melakukan hal-hal aneh? Seperti menutup kulkas pelan-pelan untuk mengecek apakah lampunya sudah mati atau belum? Atau meluncur di pegangan tangga?Ada juga yang menaruh gelas air mineral di sela-sela ban sepeda. Meskipun kegiatan tersebut memang aneh dan tidak masuk diakal, tapi itu merupakan sebuah memori yang indah di masa kecil kita.
Nah bagaimana dengan anak Sd di Jepang? Apakah mereka melakukan hal yang sama?
Check these out!
1. Selalu menginjak garis putih pada saat menyebrang di Zebra Cross

2. Menutup ujung pensil menggunakan tutup pulpen

3. Melambai-lambaikan pensil agar terlihat bengkok

4. Berputar-putar di dalam gorden

5. Menggulung kaus kaki agar terlihat seperti donat

6. Melakukan gerakan aneh yang berkesan memiliki 4 tangan

7. Mengisi ember dengan air dan diputar-putar di atas kepala

8. Mengecek listrik statis dari rambut

9. Bermain Kokkuri san, mainan jailangkung ala Jepang

10. Membuka plastik sedotan tanpa membuang ujungnya

