Berita Jepang | Japanesestation.com

Kucing di Jepang menjadi salah satu hewan yang paling banyak dipelihara dan disukai hingga hampir setiap hari muncul berita tentang kucing-kucing yang memiliki penampilan dan kelakuan unik. Dari sekian banyak jenis kucing di Jepang, kucing dari ras apa saja sih yang paling disukai oleh para pecinta hewan tersebut? Untuk mengetahuinya, Goo Ranking pun melakukan survei terhadap 1.513 orang antara tanggal 7 dan 13 Februari yang lalu dan berikut adalah hasilnya dilansir dari whatjapanthinks.com.

Inilah Jenis Kucing di Jepang Yang Jadi Favorit Banyak Orang
image: flickr.com

1. Munchkin - 247 2. American Short Hair - 241 3. Scottish Fold - 137 4. Russian Blue - 133 5. Maine Coon - 74 6. Norwegian Forest Cat - 56 7. Siamese - 45 8. Persia - 36 9. Abyssinian - 33 10=. Bengal - 30 10=. Rag Doll - 30 12. Chinchilla - 26 13. Somali - 23 14. British Short Hair - 21 15. Japanese Bobtail - 20 16. Himalayan - 19 17. Exotic Short Hair - 16 18=. American Curl - 15 18=. Sphinx - 15 20. Singapore - 12 21=. American Wire Hair - 9 21=. Bombay - 9 23=. La Palma - 8 23=. American Bobtail - 8 23=. Cymric - 8 23=. Tonkinese - 8 23=. Manx - 8 28=. Oriental Short Hair - 7 28=. Pixie Bob - 7 30=. Egyptian Mau - 6 30=. Kuril Bobtail - 6 30=. Chartreux - 6 30=. Birman - 6 34=. Korat - 5 34=. Burmese - 5 34=. Ragamuffin - 5 37=. Siberian - 4 37=. Selkirk Rex - 4 37=. Turkish Angora - 4 37=. Devon Rex - 4 41=. Ocicat - 3 41=. Cornish Rex - 3 41=. Peterbald - 3 44. Turkish Van - 2 45=. Burmilla - 1 45=. Bali - 1 47. Jenis lainnya - 144

Kucing dari ras apa yang kalian sukai?

(Featured image: somepets.com)