Kala Hujan Salju Lebat Melanda Tokyo, Berarti Waktunya Boneka-Boneka Salju Kawaii, Seram, & Aneh
Zenny
December 22, 2015
Berita Jepang | Japanesestation.com
Curah salju di Tokyo tak selalu tinggi, dan biasanya paling salju hanya setinggi 1 atau 2 inci saja sekali dua kali setiap tahunnya. Tapi, tak demikian dengan Tokyo tahun lalu yang dilanda badai salju hingga ketebalannya mencapai 20cm! Meskipun warga yang mungkin sedikit panik bersiap-siap dengan menimbun persediaan makanan, bukan berarti mereka tak bisa bersenang-senang memanfaatkan salju yang tebal dengan membuat beragai kreasi boneka salju, dari yang kawaii, seram, sampai aneh bin ajaib. Lihat beberapa kreasi boneka salju buatan warga Tokyo, yuk!