FLOWER akan merilis single baru November nanti
Single keempat FLOWER yang berjudul "Koibito ga Santa Claus", ditetapkan untuk rilis pada tanggal 28 November! Single ini akan dirilis dalam dua edisi yang berbeda : sebuah first pressed limited edition (CD, DVD, dan photo book), dan juga regular edition. kalian dapat melihat daftar lagunya di bawah ini! ===== [CD] 1. Koibito ga Santa Claus 2. Still 3. Koibito ga Santa Claus (Instrumental) 4. Still (Instrumental) [DVD] “Koibito ga Santa Claus” Music Video ===== source : ldh.co.jp