Berita Jepang | Japanesestation.com

Jepang memang terkenal akan berbagai hal dan barang yang unik serta inovatif. Saking inovatifnya banyak turis asing yang mengunjungi Jepang yang ingin membawa barang-barang tersebut ke negaranya. Kira-kira barang apa sajakah? Berikut daftarnya:

1. Toilet dengan fungsi bidet yang bisa menyiram, mengeringkan dan sensor suara otomatis.
Beberapa Hal dari Jepang yang Ingin Dibawa Pulang Para Turis Asing
(image: Kajitaku)
2. Makanan dan Minuman limited edition Jepang yang hanya tersedia dalam waktu terbatas
3. Game yang tersedia di toilet. Bagaimana siap membidik?
Beberapa Hal dari Jepang yang Ingin Dibawa Pulang Para Turis Asing
(image: Buzzfeed)
4. Mario Kart yang bisa digunakan di Jalan Raya
Beberapa Hal dari Jepang yang Ingin Dibawa Pulang Para Turis Asing
(image: crls)
5. Taksi Jepang yang memiliki pintu yang terbuka otomatis
Beberapa Hal dari Jepang yang Ingin Dibawa Pulang Para Turis Asing
(image: Matcha)
6. Vending Machine yang menjual tiket/karcis makanan
Beberapa Hal dari Jepang yang Ingin Dibawa Pulang Para Turis Asing
(image: ameblo)
7. Umbrella Holder untuk sepeda
Beberapa Hal dari Jepang yang Ingin Dibawa Pulang Para Turis Asing
(image: rakuten)
8. Onsen dan kebersihan bak mandinya
Beberapa Hal dari Jepang yang Ingin Dibawa Pulang Para Turis Asing
(image: Sauna Time)

Ayo barang atau hal apakah yang ingin kalian bawa ke Indonesia apabila kalian mengunjungi Jepang? Atau apakah ada barang lain yang menurut kalian perlu digunakan di Indonesia selain beberapa barang dan hal di atas?

(featured image: crls1031)