Berita Jepang | Japanesestation.com
Manga baru yang terinspirasi dari film horor
image: lefthandhorror.com

Edisi ke-25 dari majalah Nemesis yang dijual tanggal 9 Desember kemarin di Jepang telah meluncurkan manga baru yang terinspirasi dari seri film horor terkenal "Human Centipede." Manga berjudul Centipede Human ∞ Final Liberation tersebut diciptakan oleh Ryuta Yoshinaga, yang sebelumnya pernah menciptakan seri vampir berjudul Chinomi. Berbeda dengan kisah dalam filmnya, kisah dalam manga ini berlatar tempat di sebuah desa di pegunungan terpencil di Jepang, dilansir dari crunchyroll.com.

Manga baru yang terinspirasi dari film horor Human Centipede telah diluncurkan (2)