Setiap tahun, ada banyak drama televisi yang ditayangkan di Jepang, dan di penghujung tahun ini peringkat drama yang populer di Jepang selama tahun 2015 telah terungkap. Peringkat drama yang populer ini dibuat oleh website artv.info dengan melakukan survei pada rating penontonnya. Tanpa basa-basi lagi, berikut adalah 10 drama yang populer di Jepang selama tahun 2015 beserta jumlah rata-rata rating penontonnya dilansir dari whatispopularinjapanrightnow.com. Drama mana yang sudah kalian tonton?
1. Shitamachi Rocket - 18,54%
2. Tennou no Ryoriban - 14,94%
3. I'm Home - 14,82%
4. Hanasaki Mai ga damattenai - 14,47%
5. Doctors 3 - 14,38%
6. Marumaru Tsuma - 14,26%
7. Zen no Sensou - 13,41%
8. Dr Rintarou - 12,73%
9. Youkoso Wagayae - 12,55%
10. Date - 12,54%