Pemimpin adalah sosok yang menggunakan kemampuan dan sikapnya sehingga orang atau kelompok yang dipimpinnya dapat mencapai tujuan dengan saling bekerja sama. Ada beberapa orang yang benar-benar ingin dipimpin oleh sosok yang dapat diandalkan, dihormati, dan dikagumi, seperti yang ditemukan pada beberapa karakter anime. Untuk mengetahui karakter anime mana yang fans di Jepang ingin jadikan sebagai pemimpin, Charapedia melakukan polling terhadap 10.000 penggemar anime dengan 38,1% di antaranya adalah pria dan 61,9% wanita. Dari 43 karakter yang diajukan, berikut adalah 20 besarnya dilansir dari berbagai sumber.
3. Honoka Kousaka (lovelive!) - 491 suara 4. Gintoki Sakata (Gintama) - 426 suara 5. Akashi Seijuro (Kuroko no Basket) - 409 suara 6. Levi (Attack on Titan) - 355 suara 7,. Yukio Kasamatsu (Kuroko no Basket) - 318 suara 8. Tetsuya Yuuki (Diamond A) - 296 suara 9. Isao Kondo (Gintama) - 252 suara 10. Tezuka Kunimitsu (Prince of Tennis) - 222 suara 11. Yuji Fujisaki (SKET DANCE) - 217 suara 12. Toru Oikawa (Haikyuu!!) - 207 suara 13. Miyuki Kazuya (Diamond A) - 197 suara 14. Takami Chika (lovelive! Sunshine!!) - 181 suara 15. Junpei Hyuuga (Kuroko no Basket) - 174 suara 16. Tsubasa Oozora (Captain Tsubasa) - 160 suara 17. Edward Newgate (One Piece) - 153 suara 18. Mamoru Endou (Inazuma Eleven) - 148 suara
19. Kotaro Bokuto (Haikyuu!!) - 134 suara
20. Bright Noa (Mobile Suit Gundam) - 121 suara
(images: goboiano.com)