Seiyuu atau aktor pengisi suara merupakan profesi mengisi suara untuk membedakan berbagai karakter dalam film atau animasi, yang biasanya wajahnya sendiri tidak bisa dilihat dalam hasil karyanya. Namun seiyuu di Jepang berbeda, sebagian besar dari mereka malah begitu terkenal karena selain berprofesi sebagai seiyuu berparas rupawan, ada juga yang menjadi penyanyi, model, hingga berakting dan memiliki penggemarnya masing-masing. Goo Ranking lalu mencoba mencari tahu tentang seiyuu pria mana yang menurut para penggemar terlalu ikemen (tampan dan keren). Dari 50 nama dengan 3.314 suara yang terkumpul, berikut adalah 10 besarnya.