Berita Jepang | Japanesestation.com

Inilah 10 Novel Jepang Yang Harusnya Mendapatkan Adaptasi Anime

Sekarang ini, light novel merupakan salah satu media yang paling banyak diadaptasi menjadi anime. Bagaimana dengan novel? Beberapa novel Jepang pun mulai diproses dalam bentuk animasi, seperti "Battery" dan "Fune wo Amu" yang segera tayang.

Novel mana sih yang paling ingin dilihat versi adaptasi anime-nya? Untuk mengetahuinya, R25 Entertainment melakukan polling yang meminta para penggemar di Jepang untuk memilih 10 novel Jepang yang paling diinginkan mendapat adaptasi anime. Berikut adalah hasilnya dikutip dari honeyfeed.fm.

10. Yoru no Picnic / 52 suara

9. Golden Slumber / 56 suara

8. Nobou no Shiro / 61 suara

7. 64 / 66 suara

6. Kaizoku to Yobareta Otoko / 68 suara

5. Yoru wa Mijikashi Arukeyo Otome / 70 suara

Inilah 10 Novel Jepang Yang Harusnya Mendapatkan Adaptasi Anime - Yoru-wa-Mijikashi-Arukeyo-Otome

4. The Housekeeper and the Professor / 77 suara

Inilah 10 Novel Jepang Yang Harusnya Mendapatkan Adaptasi Anime - Hakase-no-aishita-sushiki

3. Tokyo Tower: Mom and Me, and Sometimes Dad / 113 suara

Inilah 10 Novel Jepang Yang Harusnya Mendapatkan Adaptasi Anime - Tokyo-Tower-Mom-and-Me-and-Sometimes-Dad

2. Confessions / 121 suara

Inilah 10 Novel Jepang Yang Harusnya Mendapatkan Adaptasi Anime - confessions

1. The After-Dinner Mysteries / 138 suara

Inilah 10 Novel Jepang Yang Harusnya Mendapatkan Adaptasi Anime - The-After-Dinner-Mysteries

Menurut kalian, dari sekian banyak judul novel Jepang, mana lagi yang perlu dibuat adaptasi anime-nya?